Kamis, 28 Juli 2011

KAPAN LAGI!!!

tidak terasa saat ini saya sudah duduk di bangku SMA, tinggal 3tahun lagi waktu yang ku punya untuk bisa sampai di tingkat bangku KULIAH. ada rasa senang dan sedih untuk momen seperti ini. senang di karenakan sudah mulai memakai baju putih abu-abu yang tingkatnya lebih tinggi dari putih biru,,dan pastinya mulai di anggap dewasa oleh orang2 sekitarku,, sedihnya karena mau tidak mau,suka tidak suka saya harus meninggalkan teman2 saya yang sudah bersama saya di SMP selama kurang lebih 3tahun lamanya. banyak peristiwa2 yang kami lalui selama itu,dari yang awalnya tidak kenal menjadi kenal,dari yang awalnya tidak suka menjadi suka,dan dari yang awalnya hanya sekedar teman bisa menjadi sahabat dalam hidup kami,, itu merupakan sesuatu yang berharga dalam hidupku,,, masalah-masalah sepele yang kami hadapi, kerja sama yang kami lakukan untuk mencapai sesuatu yang baik,,canda tawa yang kita lakukan bersama,,kesedihan yang di lalui bersama,, akan kami tinggalkan untuk mencapai keinginan kami masing-masing pada akhirnya. kebersamaan yang kami lalui selama 3tahun itu menyimpan segudang rindu dalam hatiku,, KAPAN LAGI KITA BISA BERSAMA? KAPAN LAGI KITA TERTAWA BERSAMA? KAPAN LAGI KITA JAHIL-JAHILAN BERSAMA? KAPAN LAGI KITA BERANTEM BERSAMA? DAN KAPAN LAGI SEMUA ITU AKAN TERULANG DALAM HIDUP KITA INI?? waktu pertama masuk SMP saya mendapatkan posisi di kelas 7G, awalnya memang saya sangat tidak menyukai kelas itu,di karenakan anak2nya nakal,, suka rebut di kelas,gag kompak,,gag satu pikiran, maunya menang sendiri, tapi setelah sekian lama bersama,, kami mulai dekat,,bahkan mulai bersama setiap saat. tidak ada lagi pandangan yang membeda-bedakan antara satu dengan yang lain,, semua sama!! satu demi satu dari kami mulai berubah untuk kebaikan bersama, kekompakan yang mulai datang sedikit demi sedikit, kekeluargaan yang mulai terasa di saat terakhir,,kerja sama demi kerja sama mulai terjalin.,itulah yang terjadi sehingga akhirnya kita menjadi mengenal satu sama lain,menghargai satu sama lain,memiliki satu sama lain,dan terjalin persahabatan yang tanpa kita sadari. setiap manusia memang mempunyai kebiasaannya masing2 dan itulah yang membuat persahabatan kami menjadi unik!!! saya merindukan kalian semua keluarga besar XIG SMP NEGERI 1 ANGKATAN 2010/2011. sekarang memang kita berpisah, tapi suatu hari pasti akan bertemu lagi!! SEMOGA KE DEPANNYA KITA SEMUA BISA MENCAPAI CITA2 KITA MASING2!!

BY : DILLA FARADILLA

Sabtu, 16 Juli 2011

HAI

hai,,lama tak muncul di blogku ini,,,, apa kabar ?? hah,,banyak sekali yg ingin aku ceritakan,tentang mos,tentang sakitku,dsbnya!! tapi setelah berusaha mengingat2 apa yang ingin ku tulis,aku jadi lupa apa yang ingin ku ceritakan! jadi postingan kali ini hanya ingin sekedar menyapa.. sampai jumpa lagi lain waktu!!